Cari Blog Ini

Minggu, 13 Juni 2021

Mengapa Tak Pernah Jujur

 

Mengapa Tak Pernah Jujur



Sayup-sayup terdengar

Nyanyian melodi rindu

Kemana sinar bulan itu

Kuingin kau temaniku

Menghabiskan waktu

Lambaian daun-daun berbisik

Dia kan bercerita tentang hati ini

Malam-malam sepi begini

Terasa panjang dan sangat menyiksa diri

Rasa sunyi, rasa rindu pada dirimu

Menyatu di dalam kebisuan malam ini...

Kau disana aku disini

Mengapa kita saling menyiksa diri

Kita tahu kita saling merindu

Rinduku rindumu berpadu

Namun kita tak pernah juur mengakuinya

Mengapa kita harus hidup tersiksa

Sedangkan cintaku cintamu menyatu

Jangan biarkan membara

Api cemburu di dalam hidup ini...

 

Gunungkidul, 13 Juni 2021

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Melalui Pembinaan Kasi Pais Kemenag Gunungkidul Kita Tingkatkan 6 Kompetensi Guru

Melalui Pembinaan Kasi Pais Kemenag Kabupaten Gunungkidul Kita Tingkatkan 6 Kompetensi Guru Selasa, 17 Desember KKG PAI Kapanewo...