Cari Blog Ini

Senin, 13 Juni 2022

Lima Mindset yang Harus Kita Punya

 

Lima Mindset yang Harus Kita Punya


Setiap manusia  yang hidup di dunia ini pasti di hadapkan dengan berbagai macam persoalan atau kesulitan. Baik itu kesulitan tingkat tinggi, ataupun itu persoalan rumah tangga, masalah di kantor, atau mungkin saat ada penyakit di vonis luar biasa ke kita, atau mungkin ada persainagn bisnis, jabatan dan sebagainya. Maka untuk menguatkan hal itu ada doanya agar kita bisa hadapi dengan lapang dada.  ini kalimatnya “ Rabbana atina miladunka rohmatan wahayyi lana min amrina rosada”. Artinya : " Wahai Tuhan kami, berikanlah rahmad  kepada kami darinsidi-Mu dan sempurnakanlah bagi kami petunjuk yang lurus dalam urusan kami ( ini). (Al -Kahfi 10) Kalau sedang memiliki  persoalan yakinlah pada diri kita bahwa Allah pasti akan memberikan solusi. Kata Allah, “hanya orang beriman  dalam keadaan suka atau duka aku akan pasti akan perhatian, aku tidak akan pernah meninggalkanmu”

Mari tanamkan pada diri kita jika banyak masalah atau persoalan maka jangan kita banyak keluhkan. Karena mengeluh juga tidak akan bisa menyelesaikan masalah. Bukankah dulu pun kita banyak kesulitan dan Allah telah tuntaskan maka apakah seribu kesulitan waktu dulu Allah selesaikan dan Allah berikan solusi akan di kalahkan dengan satu persoalan ini saja.

Lima mindset yang harus kita punya:

1.      Dialah Allah yang paling tahu yang paling mengerti isi hati kita.

Ya Allah yang menciptakan aku dan memberiku petunjuk, tunjukilah aku ke jalanMu.

2.      Dialah Alalh yang memberi rijki.

Dialah Allah menjamin rijki, makanya kita  harus tenang, dan jangan kwatir rijki kita tapi kwatirlah tidak ada keberkahan dalam rijki kita.

3.      Apabila aku sakit Allahlah yang menyembuhkanku.

Terkadang Allah menguji bukan untuk kekuatan kita tapi untuk menguji kita mau tidak kita meminta kepada Allah. Untuk itu kita harus mendorong kalau kita

4.      Dia Allah yang akan akan mematikan aku dan dialah yang akan menghidupkan kembali. Bicara hati, kesadaran hati bahwa ujungnya itu bukankah di dunia sifatnya sementara.

5.      Dialah Allah yang sangat kuharapkan untuk mengampuni kesalahan-kesalahnku pada hari kiamat.

Jika lima mindsite itu sudah tertanam dalam hati kita maka insyaALlah apapun yang akan menimpa kita, kita tak akan mudah gundah dan gelisah. Dan tetap semangat jalani kehidupan ini.

#lombablogpgri

#tantanganmenulissetiaphari

#Day4

Gunungkidul, 13 Juni 2022

6 komentar:

  1. Terima kasih atas pencerahannya mba. By the way kata mindset yang benar bukan mindsite

    BalasHapus
  2. Tulisan yang begitu menginspirasi bu

    BalasHapus
  3. Luar biasa motivasinya. 5 Hal di atas patutu kita amalkan ya bu, harus percaya bahwa Allah SWT lah yang menjamin rezeki dan bahkan penyakit yang kita derita sembuh karena Allah. Makasih sudah mengingatkan saya melalui artikel di atas, sudah saya baca dan ambil hikmahnya.

    BalasHapus

Melalui Pembinaan Kasi Pais Kemenag Gunungkidul Kita Tingkatkan 6 Kompetensi Guru

Melalui Pembinaan Kasi Pais Kemenag Kabupaten Gunungkidul Kita Tingkatkan 6 Kompetensi Guru Selasa, 17 Desember KKG PAI Kapanewo...